22 Agustus 2019
RedDoorz Dapat Kucuran Dana US$ 115 Juta
RedDoorz dapat kucuran dana dari Asia Partners dengan dua investor baru, Rakuten Capital dan Mirae Asset-Naver Asia Growth Fund. Dana ini akan digunakan untuk ekspansi pasar dan produk, serta mendirikan pusat teknologi kedua di Vietnam.