3 Agustus 2018
Gandeng Investor China, PLI Segera Konstruksi Apartemen K2 Park
Setelah mendapat ‘suntikan’ dari investor China, pengembang Prioritas Land Indonesia semakin optimis akan segera memulai pembangunan Apartemen K2 Park. Demikian penjualan proyek mixed use di Serpong akan semakin meningkat.