26 Juli 2019
MRT Jakarta Fase 3 Timur-Barat, Begini Rencana Pengembangannya
Setelah merampungkan pembangunan fase 2, MRT Jakarta Fase 3 akan segera dikembangkan. Proyek jalur timur-barat ini akan merangkum tiga wilayah, yakni DKI Jakarta, Banten, dan Jawa Barat.