30 Juli 2019
Showroom FOTILE Pertama Diresmikan
FOTILE Experience Center yang juga menjadi showroom FOTILE Pertama yang berada di Jakarta Selatan ini didesain gaya khas Eropa. Luas areanya lebih dari 700 m2, sementara luas bangunan lebih dari 1.500 m2.