Vasanta Innopark meluncurkan penjualan sebanyak 805 unit apartemen di Cikarang. Tower Botan adalah tower kedua yang berada dalam kawasan strategis, MM2100 yang dijual mulai Rp318 jutaan
Sejak dipasarkan beberapa waktu lalu, Aoki Tower sebagai tower pertama sudah terjual hingga lebih dari 90 persen. Vasanta kini dijual mulai dari Rp318 juta, atau dengan cicilan dimulai dari Rp3 jutaan per bulan.