Begini Penampakan Rumah Tahan Gempa di Lombok
Hingga saat ini ratusan rumah tahan gempa sedang dibangun di Lombok dan sekitarnya, baik yang menggunakan teknologi RISHA, RIKA, maupun RIKO. Masyarakat dibebaskan untuk memilih teknologi apa yang ingin diaplikasikan.