
24 Desember 2019
“Nagara Rimba Nusa”, Pemenang Lomba Desain Ibu Kota Negara Baru
PropertiTerkini.com, [JAKARTA] – Setelah melalui serangkaian penjurian dan presentasi akhir di hadapan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), terpilih lima gagasan desain Ibu Kota Negara (IKN).